Liputan6.com, Jakarta - Presiden Jokowi menyebut, Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar selalu membantunya dalam beberapa urusan.
Hal ini disampaikan Jokowi dalam sambutannya pada acara Peresmian Pembukaan Musyawarah Nasional VI Ikatan Alumni Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (IKA PMII) Tahun 2018.
"Cak Imin, beliau ini banyak membantu saya, yang kelihatan dan tidak kelihatan," kata Jokowi di Hotel JS Luwansa, Jakarta, Jumat (20/7/2018).
Menurut Jokowi, Cak Imin juga kerap membantunya dalam urusan politik.
"Kerja-kerja politik," ucap Jokowi.
Salah satu contohnya, kata Jokowi, Cak Imin belakangan kerap membangun posko relawan Jokowi-Cak Imin (JOIN) di beberapa daerah.
"Terutama dalam mendirikan posko-posko JOIN," ucap Jokowi.
Saksikan video pilihan di bawah ini
Cak Imin optimis akan dipilih menjadi pasangan Jokowi di Pilpres 2019 mendatang.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/news/read/3595218/jokowi-cak-imim-kerap-bantu-saya-dalam-urusan-politik
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Dirtipikor Polri: Usut Kasus Korupsi Secara Beradab dan Tak GaduhLiputan6.com, Jakarta - Direktorat Tindak Pidana Korupsi (Dittipikor) Polri punya nakhoda baru. Komb… Read More...
Gerindra Minta Anies Bangun Rumah Sakit yang Sediakan Ruang NICU BayiLiputan6.com, Jakarta - Kasus kematian pasien terutama bayi karena terlambat ditangani akibat ruang … Read More...
Pria Tanpa Identitas Tewas Ditikam Orang Tak Dikenal di TangerangPatroli, Tangerang - Sebuah bengkel motor milik Nuryama di Jalan Raya Pagedangan, Tangerang, Banten,… Read More...
Anies Disebut Gubernur Indonesia, Sandiaga Minta Tak Dikaitkan dengan PolitikLiputan6.com, Jakarta Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo pernah menjuluki Anies Baswedan sebagai Gub… Read More...
Pengumuman Hasil SBMPTN Kurang dari 2 Jam Lagi, Siapkan MentalLiputan6.com, Jakarta - Hasil SBMPTN 2018 akan diumumkan kurang dari dua jam lagi, Selasa (3/7/2018)… Read More...
0 Response to "Jokowi: Cak Imim Kerap Bantu Saya dalam Urusan Politik"
Post a Comment