:strip_icc():format(jpeg)/liputan6-media-production/thumbnails/2246351/original/050498100_1528700922-jumlah-penumpang-meningkat-bandara-soetta-tambah-32-penerbangan-liputan6-siang-898ad2.jpg)
Liputan6.com, Banten - Sebanyak 32 penerbangan tambahan dari berbagai maskapai dikerahkan untuk mengangkut penumpang empat hari menjelang Idul Fitri di Terminal Domestik Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Senin (11/06/2018), posko Lebaran Bandara Soekarno Hatta, mencatat tren kenaikan penumpang terus terjadi sejak tiga hari terakhir.
Hal ini ditandai dengan meningkatnya jumlah penumpang sebesar 5 persen atau sekitar 196.400 penumpang.
Kepadatan serupa juga terlihat di terminal kedatangan Bandara Soetta. Puncak kepadatan diperkirakan terjadi besok.
https://www.liputan6.com/news/read/3557102/jumlah-penumpang-meningkat-bandara-soetta-tambah-32-penerbanganBagikan Berita Ini
0 Response to "Jumlah Penumpang Meningkat, Bandara Soetta Tambah 32 Penerbangan"
Post a Comment