Search

Begini Rekayasa Penutupan Jalan Sekitar GBK Selama Asian Games

A. FLY OVER SENAYAN & LADOGI

1. Kendaraan dari arah Semanggi diarahkan lurus ke arah Slipi.

2. Kendaraan dari arah traffic light Lapangan Tembak diarahkan lurus naik fly over ke arah Semanggi atau belok kiri ke arah Slipi. Tidak ada kendaraan yang memutar di bawah fly over menuju Jalan Gerbang Pemuda.

3. Kendaraan dari arah Slipi diarahkan lurus ke arah Semanggi. Tidak ada yang menuju ke arah Jalan Gerbang Pemuda.

B. PINTU FX SUDIRMAN ATAU JALAN PINTU I SENAYAN

1. Pintu FX Sudirman / Jalan Pintu I Senayan ditutup.

2. Kendaraan dari arah Bundaran Senayan diarahkan lurus ke arah Semanggi.

3. Pintu masuk FX Sudirman yang melalui Jalan Jenderal Sudirman dibuka untuk keluar dan masuk kendaraan. Sedangkan pintu keluar yang melalui Jalan Pintu I Senayan ditutup.

C. TRAFFIC LIGTH LAPANGAN TEMBAK

1. Arus dari Jalan Gelora menuju Lapangan tembak dibelokan ke kiri menuju Jalan Gerbang Pemuda dan selanjutnya menuju fly over Skat 2.

2. Kendaraan dari arah traffic light Asia Afrika diarahkan lurus ke Jalan Gelora atau belok kanan menuju fly over Skat 2.

* Update Terkini Asian Games 2018 Mulai dari Jadwal Pertandingan, Perolehan Medali hingga Informasi Terbaru dari Arena Pesta Olahraga Terbesar Asia di Sini.

Saksikan video pilihan di bawah ini 

Presiden Joko Widodo Meriahkan Opening Ceremony Asian Games 2018

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/news/read/3622825/begini-rekayasa-penutupan-jalan-sekitar-gbk-selama-asian-games

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Begini Rekayasa Penutupan Jalan Sekitar GBK Selama Asian Games"

Post a Comment

Powered by Blogger.