
"Bagus (polisi cepat menangkap), supaya ada efek jera bagi yang lain. Apalagi Jafar Sodik ini masih sangat muda," kata Ketua DPP PKB Yaqut Cholil Qoumas kepada wartawan, Kamis (5/12/2019).
PKB menyayangkan perilaku Jafar yang diduga menghina Ma'ruf itu. Menurut Yaqut, seumuran Jafar seharusnya lebih giat belajar."Seumuran dia seharusnya lebih banyak belajar. Bukan bicara sembarangan dan mengeluarkan ujaran-ujaran yang tidak pantas," ucap Yaqut.
Habib Jafar Shodiq ditangkap Bareskrim Polri karena diduga menghina Ma'ruf. Saat ini, Jafar masih diperiksa intensif.
https://news.google.com/__i/rss/rd/articles/CBMiZmh0dHBzOi8vbmV3cy5kZXRpay5jb20vYmVyaXRhL2QtNDgxMTUwOC9qYWZhci1zaG9kaXEtaGluYS1tYXJ1Zi1wa2ItbWFzaWgtbXVkYS1oYXJ1c255YS1iYW55YWstYmVsYWphctIBAA?oc=5
2019-12-05 12:37:08Z
52781929254476
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Jafar Shodiq Hina Ma'ruf, PKB: Masih Muda Harusnya Banyak Belajar - detikNews"
Post a Comment