Search

Amin Santono Kena OTT KPK, Demokrat Akui Kecolongan

Lebih lanjut, Ferdinand menegaskan kader-kader yang terjerat korupsi tidak terkait dengan partai. Praktik korupsi yang dilakukan sejumlah kader murni ulah pribadi.

"Kalau melihat teman-teman yang bersangkutan yang ditangkap ini kan sama sekali tidak terkait dengan Demokrat," tandas Ferdinand.

Sebelumnya, politisi Demokrat Amin Santono ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK atas tuduhan menerima suap, hadiah atau janji dalam pengurusan Anggaran Perubahan.

Dia disangkakan melanggar pasal 12 huruf a dan huruf b atau pasal 11 UU No 31 Tahun 1999 yang telah diubah menjadi UU No 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagai penerima suap, hadiah atau janji.

Reporter: Renald Ghiffari

Sumber: Merdeka.com

Saksikan video pilihan di bawah ini:

Tiga orang lainnya juga ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus suap yaitu Yaya Purnomo, Eka Kamaludin dan Ahmad Ghiast.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/news/read/3509911/amin-santono-kena-ott-kpk-demokrat-akui-kecolongan

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Amin Santono Kena OTT KPK, Demokrat Akui Kecolongan"

Post a Comment

Powered by Blogger.