Liputan6.com, Jakarta - Indonesia patut berbangga. Perjuangan para atlet Merah Putih membuat peringkat Indonesia meroket di Asian Games 2018.
Indonesia menempati peringkat 4 dalam perhelatan olahraga se-Asia ini. Sebelumnya, Indonesia berada di ranking 17 pada Asian Games 2014 di Korea Selatan.
Indonesia sedianya menargetkan masuk dalam 10 besar. Optimisme yang tidak muluk-muluk, mengingat Indonesia tidak masuk dalam 10 besar pada Asian Games 2014.
Hasilnya mencengangkan. Indonesia tidak hanya masuk 10 besar, tapi bahkan 5 besar, dengan bercokol di urutan ke-4. Simak meroketnya peringkat Indonesia dalam Infografis berikut ini:
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/news/read/3634275/peringkat-indonesia-meroket-di-asian-games-2018
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Pengacara Klaim JAD Tidak Terkait Aksi Teror Dalam NegeriLiputan6.com, Jakarta - Pengacara organisasi Jamaah Ansharut Daulah (JAD), Asludin Hatjani, mengklai… Read More...
Gerindra-Demokrat Makin Mesra, PKS Siap Berpaling?Liputan6.com, Jakarta - Jelang pendaftaran capres dan cawapres di Pilpres 2019 pada awal Agustus men… Read More...
Belum Sepakat Koalisi, Gerindra dan Demokrat Akan Bentuk Tim KecilLiputan6.com, Jakarta - Pertemuan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dengan Ketua Umum Part… Read More...
Terima Suap dari Suami Inneke Koesherawati, Fayakhun Andriadi Segera DiadiliLiputan6.com, Jakarta - Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) merampungkan berkas penyidikan t… Read More...
Saung di Lapas Sukamiskin Dibongkar PetugasLiputan6.com, Jakarta - Petugas gabungan keamanan dan ketertiban lapas dan rutan se-Jawa Barat kemba… Read More...
0 Response to "Peringkat Indonesia Meroket di Asian Games 2018"
Post a Comment