Liputan6.com, Cimahi - Ratusan warga di Kota Cimahi, Jawa Barat, Kamis 2 Agustus 2018 siang, antusias menyerbu mobil Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil keliling untuk membuat Kartu Identitas Anak atau KIA elektronik.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Kamis (2/8/2018), warga merasa membutuhkan kartu yang berguna utuk memudahkan menelusuri asal-usul anak ketika tidak bepergian bersama keluarga.
Pembuatan KIA ini relatif cepat karena bisa langsung jadi di hari yang sama. KIA elektronik berwarna merah tidak dilampiri foto untuk anak berusia 1 bulan hingga 5 tahun.
Sementara, untuk anak berusia 6 hingga 16 tahun akan dilampiri foto. (Muhammad Gustirha Yunas)
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/news/read/3607878/warga-cimahi-antusias-bikin-kartu-identitas-anak
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Sandiaga: Pencuri Tutup Saluran di Underpass Mampang Tak PancasilaisLiputan6.com, Jakarta - Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menyebut oknum-oknum yang mencuri pe… Read More...
Begini Suasana Kantor Pemenang Proyek Pohon Imitasi Pemprov DKI JakartaRumah pertama berada di Blok B Nomor 27. Lalu, di Blok G Nomor 26, rumah berlantai 2, berwarna kunin… Read More...
FOTO: Keluarkan SP3, Bareskrim Hentikan Kasus Iklan PSI1/6Ketua umum PSI, Grace Natalie saat menggelar konferensi pers di kantor DPP PSI, Jakarta, Jumat (1… Read More...
Anies Baswedan: Pohon Imitasi Dipasang Tanpa Izin dan Sudah DicabutLiputan6.com, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tak menyambut baik pemasangan pohon imit… Read More...
Polisi Tunggu Hasil Forensik Ledakan Mesin AC di Serpong Lukai 4 OrangPara korban juga bertugas di PT Dana Purna Investama, perusahaan yang bergerak di bidang pelayanan m… Read More...
0 Response to "Warga Cimahi Antusias Bikin Kartu Identitas Anak"
Post a Comment